Dapur Minimalis Elegan Bersih

06.33
Dapur Minimalis memang sangat tepat jika dibuat pada rumah minimalis yang dapat memaksimalkan lahan sehingga dapur Anda akan tampak luas. Dapur pada dasarnya merupakan tempat untuk memasak, namun tidak jarang juga yang menggunakan daur sebagai tempat untuk duduk-duduk atau nyantai. Karena dapur dengan konsep minimalis terlihat lebih bersih, elegan, dan simple.

Dapur Minimalis


 
Dapur minimalis  merupakan perpaduan dapur bersih dan dapur kotor, karena keterbatasan lahan yang ada. Sehingga dua dapur tersebut digabung menjadi satu. Kebutuhan memasak dan makan juga bisa dilakukan disana. Sehingga keharmonisan antara anggota keluarga semakin terjaga.

Konsep pembuatan dapur minimalis sebenarnya terletak pada fungsi, bukan perabot dapur atau alat-alat dapur lainnya. Dengan fungsi yang maksimal maka kita bisa memaksimalkan kebutuhan yang ada. Sehingga tidak ada peralatan dapur yang sia-sia atau hanya sebagai pajangan saja. Tertarik untuk membuat dapur minimalis?
Previous
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini

Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai

Tidak ada komentar