3 Manfaat Kedelai Untuk Kecantikan

19.35
Manfaat Kedelai memang sangat beraneka ragam. Kedelai sangat bagus untuk kesehatan. Namun ternyata kedelai juga dapat kita manfaatkan dalam dunia kecantikan. Memang kedelai identik dengan nutrisi dan gizi yang berlimpah. Banyak kandungan kedelai yang sangat bermanfaat dan dibutuhkan oleh tubuh kita.

Kedelai merupakan tanaman yang banyak terdapat di sekitar kita. Banyak petani yang sudah menanam kedelai sebagai komoditi utama mereka. Kedelai juga dapat diolah menjadi susu kedelai yang berkhasiat dan menyehatkan.

Manfaat Kedelai

manfaat kedelai

Seperti yang dikutip dari blog Lifestyle News, berikut ini beberapa kandungan yang terdapat dalam kedelai.
  • Protein,
  • Lemak Nabati
  • Karbohidrat
  • Serat / fiber
  • Vitamin A
  • Vitamin B1,
  • Vitamin B2
  • Vitamin E
  • Mineral
  • Polisakarida
  • Isoflavon
  • HDL (Kolesterol Baik) LDL (Low Density Lipoprotein)
  • Kalsium
Dalam dunia kecantikan, manfaat kedelai dimanfaatkan secara maksimal seperti berikut ini.

  • Melindungi Kulit dari sinar UV. Kandungan Asam lemak esensial pada kacang kedelai dapat membantu melindungi kulit dari sinar UV. Cara cukup sederhana untuk melindungi kulit dari sinar UV dengan serring mengkonsumsi kedelai.
  • Mampu menghadang Polusi Asap Rokok pada Kulit. Minyak kedelai dapat membantu menghadang masuknya paparan sinar matahari secara langsung, dan polusi asap rokok pada kulit.
  • Menghambat Penuaan Dini. Kandungan antioksidan yang tinggi seperti vitamin E dan vitamin B kompleks dalam kedelai yang merupakan elemen penting untuk membuat kulit berkilau cantik. Selain itu, kacang kedelai juga dapat melindungi dari kerutan yang muncul akibat penuaan dini.
Untuk mendapatkan hasil yang maksimal, Anda dapat menggunakan kedelai untuk konsumsi sehari-hari atau untuk kebutuhan lainnya. Semoga manfaat kedelai diatas bermanfaat.
Previous
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini

Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai

Tidak ada komentar